Hampir setiap orang pasti ingin liburan ke Korea Selatan. Hal ini terjadi sejak adanya demam Korea yang menyerang berbagai negara sehingga membuat semua orang selalu bermimpi untuk berlibur kesana. Bagaimanapun juga mendapatkan kesempatan untuk mengunjungi salah satu negara yang dikagumi di layar kaca adalah hal menakjubkan! Terlebih jika Anda adalah pecinta K-Pop, rasanya belum lengkap...Read More